Jumat, 30 November 2012

KUBUTEKS


Kompetensi Dasar
Karakter
Materi ajar
Kegiatan Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi Waktu
Sumber Belajar
Teknik Penilaian
Bentuk penilaian
Contoh Instrumen
3.1
Menguraikan Hakikat, hukum dan kelembagaan HAM

Kesadaran akan hak dan Kewajiban

Perlindungan dan Penegakkan HAM
Membaca dan mendiskusikan materi tentang tugas/peran lembaga-lembaga perlindungan HAM
Menjelaskan pengertian HAM

Mernyebutkan tonggak sejarah pengakuan HAM

Menyebutkan berbagai instrument HAM





Menjelaskan latar belakang lahirnya perundan-undangan HAM Nasional
Tes tertulis


Tes tertulis



Tes tertulis






Tes tertulis
Uraian


Uraian



Pilihan ganda





Pilihan ganda
Jelaskan pengertian HAM


Sebutkan tiga Negara sebagai tonggak pengakuan Negara


Berikut ini merupakan instrument HAM Nasional adalah…
A. Kepres No.36 Ta
B. UU No.8 Tahun 1998
C. UU No.32 Tahun 2004
D. UU No.39 tahun 1999

Lahirnya perundang-undangan HAM nasional terutama di latar belakangi hal-hal berikut, kecuali…

A.komitmen untuk melaksanakan UDHR
B. desakan masyarakat untuk mengembangkan kehidupan yang lebih demokratis
C. melaksanakan amanat Tap MPR No.XVII/MPR/1998 tentang HAK ASASI MANUSIA
D.supaya paHak Asasi Manusia perorangan (individualisme) tergeser paham kekeluargaan (kolektivisme)

4 X 40’
Buku paket BSE PKn,
UUD 1945 (hasil amandemen),
Piagam HAM,
UU No.39 Tahun 1999, dll.
3.2
Mendiskrepsikan kasus pelanggaran dan upaya penegakkan HAM

Kreatif dan Tanggung jawab

Perlindungan dan Penegakan HAM

Mengamati, mencermati dan membuat laporan tentang kasus-kasus pelanggaran HAM (Lingkungan masyarakat, sekolah)

Menganalisa  kasus-kasus pelanggaran HAM di Indonesia dengan kritis !

Menganalisa pelanggaran HAM di Ilingkungan sekolah !

Menjelaskan kasus pelanggaran HAM yang ada di lingkungan masyarakat!

Menjelaskan cara-cara penanganan terhadap pelanggaran HAM !



Tertulis




Tertulis



Tertulis




Tertulis

Uraian




Uraian



Uraian




Uraian

Berikan contoh pelanggaran HAM yang ada di Indonesia  beserta analisanya!



Berikan contoh pelanggaran HAM yang ada di lingkungan sekolah beserta analisanya!

Berikan contoh pelanggaran HAM yang ada di lingkungan masyarakat beserta analisanya!


Sebutkan cara-cara yang tepat untuk penanganan terhadap pelanggaran HAM!

4 X 40’

Buku paket BSE PKn,
Media cetak/ media elektronik,
UUD 1945 (hasil amandemen),
Piagam HAM,
UU No.39 Tahun 1999, dll.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar